7 Cara Mengatasi Pipi Bengkak karena Sakit Gigi

Sabtu 17 Aug 2024 - 21:46 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

 

Dikutip dari Mayo Clinic, dokter akan membuat sayatan kecil pada bagian gusi yang terinfeksi untuk mengeluarkan nanah dan membersihkannya dengan larutan saline.

 

 

Selain karena kondisi abses gigi yang sangat parah, metode ini umumnya baru akan dilakukan bila perawatan rumahan dan konsumsi antibiotik tidak membuahkan hasil.

7. Cabut gigi

  

 

Jika kerusakan gigi sudah terlalu parah, dokter akan melakukan cabut gigi. Usai dicabut, dokter akan melanjutkannya dengan drainase untuk mengeluarkan nanah pada gusi.

 

 

 

Prosedur ini penting untuk mencegah infeksi bakteri lebih lanjut serta mempercepat proses penyembuhan agar kondisi mulut tetap sehat.

 

 

Untuk mencegah munculnya pipi bengkak karena sakit gigi pada kemudian hari, penting sekali untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut sebaik mungkin.

Kategori :

Terkini

Senin 25 Nov 2024 - 22:45 WIB

Sumsel Jadi Primadona Wisata Baru

Senin 25 Nov 2024 - 22:41 WIB

Bawaslu Tertibkan APK Pilkada Serentak

Senin 25 Nov 2024 - 22:37 WIB

Aktivitas Pendakian Dihentikan Sementara