Dengan adanya kegiatan "Bersih Barokah" ini, Polres Pagaralam menegaskan komitmennya dalam mendukung dan meramaikan persiapan bulan suci Ramadan.
Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi komunitas lainnya untuk lebih peduli terhadap kebersihan dan kenyamanan tempat ibadah. (*)
Kategori :