Polres Pagaralam Dirikan Rumah PANJI sebagai Wadah Edukasi dan Dukungan untuk Korban Kecelakaan Lalu Lintas
Editor: Pauzan
|
Selasa , 10 Sep 2024 - 12:05

Foto: Polres Pagaralam Dirikan Rumah PANJI sebagai Wadah Edukasi dan Dukungan untuk Korban Kecelakaan Lalu Lintas--
Rumah PANJI diharapkan dapat menjadi model bagi inisiatif serupa di daerah lain, serta berperan aktif dalam upaya penanggulangan kecelakaan lalu lintas dan peningkatan kepatuhan berlalu lintas di Sumatera Selatan.***