Pemberdayaan Petani Alpukat Desa Baran Gembongan, Inspirasi Kemajuan Ekonomi Lokal

Doc/Foto/Ist--

BACA JUGA:BRI Peduli Salurkan Beasiswa untuk Anak TNI dan Polri dalam Rangka Hari Pahlawan 2024

Harapan ke Depan

Ke depannya, Agus berencana memperluas kemitraan dengan petani lokal dan pelaku usaha lainnya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui budidaya alpukat. Ia berharap dukungan BRI terus melemah, khususnya untuk membantu memperlancar distribusi produk ke berbagai daerah di Indonesia.

Melalui kisah inspiratif dari Klaster Pusbikat, BRI berharap semakin banyak kelompok usaha di berbagai daerah yang terinspirasi untuk memanfaatkan potensi lokal demi mendukung pembangunan ekonomi nasional.***

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan