Dorong Posyandu dan UMKM Naik Kelas
Editor: Arul
|
Jumat , 07 Mar 2025 - 23:30

LANTIK: Pelantikan Ketua Tim Penggerak PKK, Ketua Pembina Posyandu dan Ketua Dekranasda Kabupaten / Kota di Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2025 di Hotel Novotel Palembang, Kamis (6/3/2025). Foto: Humas Pemprov Sumsel--
“Dekranasda harus menjadi jembatan bagi pelaku UMKM dalam permodalan dan pemasaran. Setiap daerah harus memiliki etalase dan ruang pamer untuk produk lokal. Saya akan memberikan Bantuan Gubernur untuk pembangunan gedung Dekranasda,” pungkas HD. (*)