Jatanras Polda Sumsel Ungkap 5 Kasus Mengerikan

Ditkrimum Polda Sumsel ungkap 5 kasus kriminal mematikan! Dari begal bersenjata, penyiraman air keras, hingga pencurian emas Rp700 juta. Foto : ist--

REL, Palembang - Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Sumatera Selatan kembali

menunjukkan taringnya dalam memberantas kejahatan yang meresahkan warga.

Dalam konferensi pers pada Jumat sore (18/7), Dirreskrimum Kombes Pol Johanes Bangun SSos SIK,

mengungkap lima kasus kriminal yang mengguncang wilayah Sumsel dalam beberapa pekan terakhir.

Didampingi Wadireskrimum AKBP Indra Arya Yudha SIK MH, dan Kasubdit Jatanras AKBP Tri Wahyudi

SH dan para Kanit, dia menjelaskan bahwa kelima kasus tersebut mencakup berbagai bentuk kejahatan

serius.

Mulai dari pembobolan ritel dan laundry, penyiraman air keras, aksi begal bersenjata api, penipuan

terhadap lanjut usia (lansia), hingga pencurian emas bernilai ratusan juta rupiah.

1. Pembobolan Indomaret dan Laundry: Aksi Ganda Dua Pencuri

BACA JUGA:Nelayan Hilang di Perairan Muara Sungsang Saat Cari Ikan

Kasus pertama terjadi pada Senin (7/7/2025) di kawasan Siring Agung, Kecamatan Ilir Barat I,

Palembang.

Dua pelaku berinisial Js dan As melakukan aksi pembobolan dengan memanjat dinding menggunakan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan