Vivo V60e Siap Meluncur di India, Bawa Desain Mewah dan Harga Lebih Terjangkau
Vivo V60e kabarnya segera rilis di India. Hadir dengan chipset Dimensity 7300, baterai jumbo 6.500 mAh, dan harga mulai ₹28.999 untuk varian dasar.-ISTIMEWA-
Belum ada pengumuman resmi dari Vivo terkait jadwal peluncuran, harga pasti, maupun wilayah distribusi.
BACA JUGA:Xiaomi Pad 8 Series: Tablet Gahar Setara Flagship, Siap Jadi Penantang Apple
BACA JUGA:Oppo Resmi Luncurkan K13s dan K13x, Usung Layar 120Hz dan Sertifikasi Tahan Air
Namun, melihat tren pasar, V60e diperkirakan akan meluncur dalam waktu dekat untuk menantang para pesaing di segmen menengah atas. **