Apakah TBC Bisa Sembuh Total? Ini Faktanya

Senin 30 Sep 2024 - 21:06 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

Penyakit tuberkulosis (TBC) disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis yang menginfeksi paru-paru. Infeksi bakteri tuberkulosis bisa menyebabkan gangguan pada fungsi paru-paru, kerusakan jaringan yang serius, hingga kematian. Bahkan, TBC di Indonesia menempati angka teratas kematian yang diakibatkan penyakit. Lalu, apakah penyakit TBC bisa sembuh total? Ketahui di sini. 

 

 

Apakah penderita TBC bisa sembuh total?

  

 

 

Penyakit TBC ditandai dengan kelompok gejala yang khas, seperti batuk menerus selama lebih dari 2 minggu yang bisa juga disertai dengan batuk berdarah, berkeringat di malam hari, demam ringan, dan kehilangan berat badan secara drastis.

 

 

Meskipun termasuk penyakit kronis dengan gejala serius, TBC atau TB paru bisa sembuh total. Namun, apakah TBC bisa sembuh sendiri tanpa diobati? Jawabannya tidak. 

BACA JUGA:6 Rekomendasi Makanan untuk Penderita Asma

BACA JUGA:Tiga Presiden

 

 

Kategori :