8 Cara Jitu agar Suka Makan Sayur Tanpa Rasa Terpaksa

Ilustrasi--

 

Setelah terbiasa, Anda bisa menambahkan porsinya sedikit demi sedikit. Lambat laun, indra pengecap akan mulai terbiasa dengan rasa sayuran. 

 

8. Kreasikan resep sayuran 

  

 

Beberapa orang mungkin tidak suka sayuran karena bosan dengan olahan sayur yang itu-itu saja. Agar tidak cepat bosan, cobalah mengkreasikan resep sayuran Anda.

 

 

 

Jika bosan makan sayur yang diolah dengan cara direbus, Anda bisa mencoba cara lain, seperti ditumis atau dipanggang.  

 

 

Cobalah sesekali memasak bayam dengan cara ditumis bila terbiasa mengolah bayam menjadi sup,

 

Tag
Share