Apakah TBC Bisa Sembuh Total? Ini Faktanya

Ilustrasi--

Keberhasilan pengobatan juga bisa dibantu dengan pendampingan perawatan TBC di rumah dari orang terdekat.

  

Kesimpulan

 Penyakit TBC bisa sembuh total, meski tidak bisa sembuh sendiri. Diperlukan pengobatan agar penyakit ini bisa sembuh sepenuhnya. Pengobatan TBC mencakup dua tahap yang bisa mencapai 6—12 bulan. Pengobatan harus dilakukan sesuai dengan jangka waktu yang telah ditetapkan oleh dokter untuk mencegah kekambuhan gejala atau perkembangan penyakit yang lebih parah. Pasalnya, pengobatan TBC yang tidak tuntas bisa menyebabkan kondisi yang lebih serius, yang disebut dengan TB MDR, di mana bakteri TBC berpotensi menjadi kebal terhadap obat antibiotik yang sudah diminum selama ini.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan