Katarak hingga Lasik, Ini Jenis Operasi Mata yang Perlu Diketahui

Ilustrasi---

Setelah prosedur selesai, pasien bisa langsung pulang. Namun, dibutuhkan waktu beberapa minggu untuk pulih dengan sempurna.

2. LASIK

Ini adalah salah satu operasi mata paling sederhana dan paling banyak dilakukan di dunia.

BACA JUGA:Eks Caleg Divonis 2,5 Tahun Penjara

LASIK (laser in-situ keratomileusis) dirancang untuk memperbaiki penglihatan pada orang yang mengalami kelainan refraksi seperti astigmatisme, rabun dekat, dan rabun jauh.

Dalam operasi mata ini, dokter mata menggunakan sinar laser yang kuat untuk mengubah bentuk kornea, yang membuat penglihatan menjadi lebih jelas bagi orang dewasa dengan masalah mata tersebut.

LASIK hanya memakan waktu sekitar 15 menit per mata dan kebanyakan orang bisa kembali bekerja atau sekolah sehari setelah operasi.

Meski begitu, kamu mungkin perlu menunggu beberapa hari atau minggu untuk melakukan aktivitas yang berat.

3. Operasi glaukoma

Pengobatan pertama untuk memperlambat perkembangan glaukoma setelah didiagnosis adalah dengan menggunakan obat tetes mata. 

Namun, beberapa jenis glaukoma dan tekanan mata yang tinggi tidak merespons obat tetes mata, sehingga operasi glaukoma bisa dilakukan.

4. Blefaroplasti

Ini adalah operasi pada kelopak mata. Blefaroplasti paling sering digunakan sebagai prosedur kosmetik daripada prosedur medis.

Operasi ini bisa memperbaiki tampilan kelopak mata bagian atas, bawah, atau kedua pasang.

Caranya dengan menghilangkan lemak atau jaringan berlebih untuk mengurangi kerutan, melebarkan mata, dan mengurangi tampilan kantong di bawah mata.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan