Seleksi Kompetensi PPPK 2024: Honorer Berpeluang Mendapatkan NIP Februari 2025, Simak Sini !
ilustrasi tes pppk 2024-doc rel-
3. Tenaga honorer Kategori II (eks-THK II).
4. Tenaga non-ASN yang terdata di pangkalan data BKN.
5. Tenaga non-ASN aktif di instansi pemerintah, termasuk lulusan Pendidikan Profesi Guru (PPG) untuk formasi guru di daerah.
Teknologi dan Transparansi dalam Seleksi
Untuk memastikan seleksi berlangsung transparan dan akuntabel, BKN memanfaatkan teknologi CAT yang memungkinkan penilaian secara real-time dan hasil seleksi dapat disaksikan langsung melalui live streaming.
Instansi tertentu juga dapat menambahkan seleksi teknis tambahan sesuai kebutuhan.
Apresiasi dan Harapan BKN
BKN mengapresiasi masukan dari Komite 1 DPD RI sebagai bahan penting dalam pelaksanaan program kepegawaian 2024.
BACA JUGA:Pj Bupati Empat Lawang Pantau Seleksi SKB CPNS, Tegaskan Transparansi dan Berikan Motivasi
Dukungan dari berbagai pihak diharapkan mampu mengoptimalkan seluruh tahapan program ini.
Dengan proses seleksi yang adil dan terukur, tenaga honorer yang memenuhi kriteria berpeluang besar untuk mendapatkan NIP PPPK pada Februari 2025, sehingga mendukung peningkatan kualitas pelayanan publik di berbagai sektor.***