Fokus Garap UMKM Kopi 2025
Editor: Arul
|
Kamis , 27 Feb 2025 - 19:06

Ambar Sehatiningsih. Foto: dok/ist--
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), produksi kopi di Sumsel mencapai 198.015 ton dengan luas lahan 267.187 hektare pada tahun 2023.
Angka ini menunjukkan besarnya potensi kopi Sumsel untuk bersaing di pasar nasional maupun internasional.
BACA JUGA:Hendak Curi Mobil Boks, Pria Ini Babak Belur di Hakimi Warga
Dengan langkah-langkah strategis ini, Kopi Sriwijaya diharapkan dapat menjadi ikon kopi khas Sumatera Selatan dan mampu bersaing di tingkat global. (*)