Desa Mekarti Jaya dan Mekar Jaya Jadi Tujuan HBA di Hari Ketiga Safari Ramadan
Editor: M Farrel
|
Jumat , 07 Mar 2025 - 22:34

Desa Mekarti Jaya dan Mekar Jaya Jadi Tujuan HBA di Hari Ketiga Safari Ramadan--
"Harapan aku, kita bisa sama-sama menjaga pilkada ini agar aman. Karena ini bukan hanya tugas TNI-Polri, tapi juga tugas kita semua. Insyaallah kalau pengamanan berjalan baik, tidak akan ada kecurangan. Kita tidak perlu panas-panas, kita dama-damai, aman-aman saja yang penting tetap GASPOLL!," tegasnya.
Safari Ramadan ini menjadi ajang HBA untuk semakin mendekatkan diri dengan masyarakat serta memperkuat dukungan menjelang PSU. (Rel)