Pemkab Muba Perkuat Sinergi dan Efisiensi

Bupati Muba H. M. Toha yang diwakili oleh Wabup Rohman memimpin di ruang rapat Serasan Sekate pada Jumat (7/3/2025). Foto : Eggy/REL--
Menanggapi arahan Wabup, Sekretaris Daerah DR. Drs H Apriyadi bersama sama para kepala OPD dan camat menyatakan kesiapan mereka untuk menjalankan tugas dengan penuh dedikasi dan mendukung setiap program yang dirancang untuk membawa perubahan positif bagi masyarakat Muba.
Dengan semangat baru dan komitmen yang tinggi, Pemkab Muba Menjalankan Visi Misi Muba Maju Lebih Cepat dan siap menghadapi tantangan dan membawa perubahan yang signifikan demi kesejahteraan masyarakat Musi Banyuasin Kedepanya. (eg)