Diam-Diam Siapkan Pengganti Amorim

Ruben Amorim. Foto: Carl Recine/Getty Images--
"Saya pikir Ruben telah melakukan pekerjaan luar biasa. Ia datang di tengah musim tanpa memiliki waktu untuk menyesuaikan skuad dengan taktiknya. Ia juga belum memiliki pengalaman di Liga Inggris, tetapi tetap bekerja keras untuk membawa tim ini ke arah yang lebih baik," jelas Ratcliffe.
Dengan pernyataan tersebut, kecil kemungkinan Amorim akan didepak dalam waktu dekat.
BACA JUGA:Gol Spektakuler Tumbangkan Manchester City
Namun, jika hasil buruk terus berlanjut, bukan tak mungkin Manchester United akan mengambil langkah drastis dan mendatangkan Simone Inzaghi sebagai pengganti. (*)