Canangkan Pembangunan Pasar Induk di Semende

PANEN: Gerakan Panen Kentang dan Cabai bersama Kelompok Tani Bukit Barisan di Desa Segamit, Kecamatan Semende Darat Ulu, pada Jumat (11/04/2025). Foto: dok/ist--

“Petani harus dibantu dari hulu ke hilir. Tidak hanya soal pupuk dan alat, tapi juga soal pemasaran hasil panen,” tegasnya.

BACA JUGA:Dua Katagori Pendudukan Tidak Bisa Ikuti PSU

Edison pun mengapresiasi keberhasilan panen yang diraih oleh Kelompok Tani Bukit Barisan dan berharap prestasi ini bisa menginspirasi wilayah lain di Kabupaten Muaraenim untuk terus bergerak maju.

Ia juga mendorong sinergi kuat antara petani, Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan), penyuluh pertanian, dan pemerintah daerah demi membangun sektor pertanian yang berdaya dan berkelanjutan.

“Semende Raya diharapkan dapat tumbuh sebagai salah satu sentra agribisnis unggulan di Sumatera Selatan dan menjadi penopang penting bagi ketahanan pangan nasional,” pungkas Edison. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan