Pemkab Muba Genjot Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih

Kegiatan Sosialisasi Percepatan Pembentukan Koperasi Merah Putih yang digelar di Opproom Pemkab Muba pada Senin (5/5/2025). Foto : Eggy/REL--

"Target pembentukan koperasi desa/kelurahan Merah putih Kabupaten Muba sebanyak 242 koperasi dengan batas waktu berakhir paling lambat bulan Juni 2025. Mudah-mudahan sosialisasi hari ini target untuk Kabupaten Muba insya Allah tercapai 100% sesuai dengan visi dan misi Bupati Muba,"ungkapnya.

Kami juga lanjutnya "Mohon dukungan dan partisipasi aktif dari para Lurah dan kepala desa untuk bisa membantu percepatan pembentukan koperasi desa/lurah merah putih, karena merupakan Bapak ibu merupakan Ex Officio sebagai ketua Badan pengawas dari koperasi desa/kelurahan merah putih ini," tandasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan