Pendaftaran STTD Kemenhub 2025: Syarat Lengkap, Jurusan yang Dibuka, dan Persyaratan Nilai hingga Tinggi Badan

--

REL,BACAKORAN.CO – Bagi kamu yang bercita-cita menjadi aparatur sipil negara di bidang transportasi, Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD) di bawah naungan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) bisa menjadi pilihan utama.

STTD merupakan salah satu sekolah kedinasan bergengsi yang mempersiapkan SDM unggul di sektor transportasi darat.

Dibina Langsung oleh Kemenhub

Kemenhub menaungi sejumlah sekolah kedinasan yang terbagi dalam tiga matra: darat, laut, dan udara.

STTD, atau Politeknik Transportasi Darat Indonesia, merupakan institusi pendidikan vokasi yang fokus pada sektor transportasi darat.

Melalui program Pola Pembibitan, lulusan STTD memiliki peluang besar untuk langsung diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) setelah menyelesaikan pendidikan.

BACA JUGA:Gaji Dosen Honorer Ternyata Segini! Cek Kisaran Terbarunya di Sini

Jurusan yang Ditawarkan STTD

Tahun ini, STTD membuka tiga program studi utama yang bisa dipilih oleh calon taruna dan taruni:

1. Sarjana Terapan Transportasi Darat

2. Sarjana Terapan Teknologi Rekayasa Otomotif (TRO)

3. Diploma III Manajemen Transportasi Jalan (MTJ)

Latar Belakang Pendidikan yang Diperbolehkan

Pendaftar dapat berasal dari:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan