Ini 10 Cara agar Bisa Bersin

Ilustrasi---

Eits, tetapi tidak boleh terlalu keras ya memijatnya. Cukup menekan pangkal hidung secukupnya dan cairan di hidung Anda pun bisa keluar dengan lancar.

6. Memijat langit mulut dengan lidah

Selain pangkal hidung, Anda bisa memijat langit-langit mulut dengan lidah. Hal ini dinilai cukup efektif karena memicu saraf trigeminal yang ada di langit mulut.

Anda bisa melakukannya dengan menekan ujung lidah pada mulut bagian atas. Kemudian, Anda pun harus mencari-cari tahu posisi mana yang bisa memicu Anda bangkis.

7. Mencabut bulu hidung

Selain memijat langit mulut dengan lidah, mencabut bulu hidung juga dapat merangsang saraf trigeminal dan membuat Anda bersin.

Anda juga bisa memikirkan hal-hal yang mungkin membuat hidung gatal agar lebih mudah bangkis. Hal ini karena lapisan hidung adalah area yang sensitif.

8. Cabut alis

Bila Anda ragu untuk mencabut bulu hidung, Anda juga bisa mencoba mencabut sehelai alis Anda menggunakan pinset guna membantu Anda bersin.

Sebab mencabut alis dapat mengiritasi ujung saraf di wajah dan merangsang saraf hidung. Bagian dari saraf ini melintasi alis, sehingga Anda mungkin dapat langsung bersin.

9. Pergi ke tempat yang sejuk

Seseorang mungkin akan lebih mudah atau sering bersin saat berada di tempat yang dingin. Oleh karena itu, bila Anda mencari cara agar bisa bersin, pergilah ke tempat yang sejuk atau dingin.

Hal ini karena lapisan saluran hidung juga dapat berpengaruh saat Anda menghirup udara dingin. Ini dapat mengiritasi saraf dan menyebabkan Anda bangkis.

10. Mengonsumsi sesuatu yang bersoda

Mengonsumsi minuman bersoda bisa menjadi salah satu cara untuk merangsang bersin pada beberapa orang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan