Samsung Galaxy Z Flip7: Layar 6.9 Inci, Kamera 50MP, dan Chip Exynos 2500 Super Irit Daya!

Samsung Galaxy Z Flip7-Net/Foto/Ist.-

Kamera utama 50MP f/1.8 Dual Pixel AF,

Lensa ultra-wide 12MP f/2.2,

Kamera depan 10MP AI Zoom Remaster untuk hasil selfie lebih detail.

Fitur AI Nightography dan ProVisual Engine juga turut disertakan untuk menghasilkan foto tajam meski dalam kondisi minim cahaya.

BACA JUGA:Vivo Y500 Pro Resmi Rilis! Kamera 200MP, Baterai 7.000 mAh, dan Tahan Air IP69

BACA JUGA:Wow! Samsung Siapkan Galaxy S27 Ultra dengan Sistem Face Unlock Tercanggih di Dunia

Fitur Lengkap & Dukungan AI

Galaxy Z Flip7 menjalankan Android 16 dengan One UI 8, menghadirkan integrasi penuh dengan Galaxy AI untuk meningkatkan produktivitas dan kreativitas pengguna.

Fitur tambahan:

Speaker stereo Dolby Atmos

Samsung DeX dan SmartThings

Dukungan 7 tahun update OS dan keamanan

Integrasi sempurna dengan Galaxy Buds 3 Pro dan Galaxy Watch 8

Foldable Premium dengan Fitur Lengkap

Dengan kombinasi layar besar 6,9 inci AMOLED 120Hz, chip Exynos 2500 hemat daya, desain super tipis dan kuat, serta dukungan update panjang, Samsung Galaxy Z Flip7 menjadi pilihan ideal bagi pengguna yang ingin tampil premium tanpa kompromi performa.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan