Dilarang Camping Dekat Kawah Merapi

GUNUNG API: Gunung Api Dempo (GAD) yang jadi gunung tertinggi di Sumsel. Kemarin (27/4) dini hari alami erupsi dengan ketinggian semburan material sekitar 300 meter dari permukaan kawah Merapi.-foto: istt--

Diketahui, erupsi GAD tercatat sejak tahun 1818 dengan interval 1 tahun hingga 32 tahun. Erupsi terakhir tercatat pada Agustus 2023 berupa erupsi freatik yang menghasilkan lontaran material lebih kurang 500 meter di sekitar kawah aktif. Menyebabkan hujan abu di sekitar gunung tersebut. (rer)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan