23 Calon Provinsi Baru di Pulau Sumatera: Potensi Pemekaran di Tahun 2024
Calon provinsi Baru di Sumatra -Ist -
10. Provinsi Indragiri
- Wilayah :Kabupaten Indragiri Hulu, Indragiri Hilir, calon Kabupaten Indragiri Utara, dan calon Kabupaten Indragiri Selatan.
- Ibu Kota : Kota Tembilahan.
BACA JUGA:5 Dampak Pemanasan Global bagi Kesehatan Manusia
11. Provinsi Kepulauan Riau Barat
- Wilayah :Kabupaten Kepulauan Meranti, Karimun, Kota Batam, calon Kabupaten Kepulauan Kundur, dan calon Kabupaten Kepulauan Batam.
- Ibu Kota : Kota Batam.
12. Provinsi Natuna Anambas
- Wilayah : Kabupaten Kepulauan Anambas, Natuna, calon Kabupaten Kepulauan Anambas Utara, calon Kabupaten Natuna Barat, dan calon Kabupaten Natuna Selatan.
- Ibu Kota : Ranai (Kabupaten Natuna).
13. Provinsi Sumatera Tengah
- Wilayah : Kabupaten Kuantan Singingi, Sijunjung, calon Kota Pulau Punjung, Kabupaten Dharmasraya, dan Solok Selatan.
- Ibu Kota : Kota Pulau Punjung.
14. Provinsi Jambi Hulu
- Wilayah : Kabupaten Tebo, Bungo, Kerinci, Kota Sungai Penuh, Merangin, dan Sarolangun.