Surganya Kuliner Malang Raya: 10 Destinasi Ikoni yang Direkomendasikan Gubernur Khofifah

Kuliner Jawa timur -Doc.Rel-

REL,EMPATLAWANG.BACAKORAN.CO.ID - Malang Raya tidak hanya dikenal dengan keindahan alamnya yang memukau, tetapi juga karena kekayaan kuliner yang menggoda selera. 

Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, bahkan secara resmi merekomendasikan 10 destinasi kuliner ikonik yang wajib dikunjungi di kawasan ini.

1. Bakso President

Bakso President di Jalan Batanghari No.5, Rampal Celaket, dikenal dengan beragam varian baksonya seperti bakso telur, bakso urat, hingga bakso bakar. Lokasinya yang unik di pinggir rel kereta menambah sensasi menyantap bakso yang lezat ini.

2. Pecel Kawi

Pecel Kawi, yang telah berdiri sejak 1975 di Jalan Kawi No.45, Gading Kasri, menawarkan suasana modern dan nyaman. Selain pecel, terdapat menu lain seperti rawon dan soto yang tidak kalah lezat.

BACA JUGA:Banyak yang Nggak Tau, Ini 6 Rekomendasi Wisata di Kebumen Selain Pantai dan Rekomendasi SMA Terbaik di jakrta

3. Rawon Djenggot


--

Berlokasi di Jalan Simpang Kawi No.1, Bareng, Rawon Djenggot terkenal dengan tambahan irisan tumis tahu kecil yang unik. Hidangan rawonnya yang khas menjadikannya favorit di Malang Raya.

4. Mie Gadjah Mada

Tag
Share