Dorong Kemajuan Perajin Lokal

Kamis 16 May 2024 - 22:49 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

Dukungan terhadap para perajin lokal juga datang dari Ibu Negara Iriana Joko Widodo dan para istri pejabat lainnya.

Dalam sambutannya, Iriana mengucapkan selamat ulang tahun ke-44 untuk Dekranas dan sekaligus menyambut para tamu undangan.

"Bismillahirrahmanirrahim, saya buka acara ini," ucap Iriana saat membuka acara yang dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng yang kemudian diserahkan kepada Wury Estu Handayani.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua Harian Dekranas Tri Suswati (Tri Tito Karnavian) dan seluruh anggota Organisasi Aksi Solidaritas Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM).

Dukungan dari berbagai pihak ini diharapkan dapat memberikan semangat baru bagi para perajin lokal di Sumsel untuk terus berkarya dan melestarikan budaya bangsa. (*)

Kategori :

Terkait

Sabtu 18 May 2024 - 00:10 WIB

Raih Juara Umum Penilaian Kendaraan Hias

Kamis 16 May 2024 - 22:49 WIB

Dorong Kemajuan Perajin Lokal

Selasa 23 Apr 2024 - 23:00 WIB

Fatoni Apresiasi Kemajuan Banyuasin

Senin 22 Apr 2024 - 23:41 WIB

Siapkan Lomba Serapungan

Terkini

Jumat 14 Mar 2025 - 22:09 WIB

Bisnis Ilmu

Jumat 14 Mar 2025 - 21:51 WIB

Liverpool Incar Bek Bournemouth

Jumat 14 Mar 2025 - 21:51 WIB

Celtic Siap Bungkam Rangers