11 Makanan Penambah Energi, Pulihkan Tubuh Saat Lelah

Ilustrasi--

Satu lagi makanan penambah energi yang tak boleh Anda lewatkan yakni alpukat. Buah ini tinggi vitamin B kompleks, serat, dan lemak. 

Lebih dari 75% kandungan lemak alpukat adalah lemak tak jenuh yang menyehatkan tubuh.

Tubuh Anda akan menyimpan lemak ini sebagai cadangan energi ketika glukosa habis. 

Selain itu, lemak tak jenuh dapat meningkatkan penyerapan beberapa jenis zat gizi serta menjaga kadar lemak dalam darah tetap seimbang.

Kandungan karbohidrat kompleks, protein, dan lemak sehat yang tinggi merupakan ciri dari makanan penambah energi. 

Kesimpulan

Ada berbagai pilihan makanan penambah energi yang mudah disiapkan di rumah, seperti nasi merah, telur, kacangan-kacangan, hingga sayuran hijau. Dengan menyertakannya ke dalam menu harian, Anda bisa mendapatkan stamina yang cukup untuk melakukan kegiatan sehari-hari.

Tag
Share