Prabowo Subianto Akan Umumkan Susunan Kabinet pada Hari Pelantikan 20 Oktober 2024
Susunan kabinet Prabowo Subianto diumumkan segera setelah pelantikan 20 Oktober 2024--
Adi juga menilai, rencana pembentukan zaken kabinet akan mengakomodasi orang-orang profesional dari kalangan partai maupun non-partai, meskipun tantangan tetap ada dalam memastikan portofolio menteri sesuai dengan latar belakang dan keahlian mereka.
BACA JUGA:Melihat Keunggulan Motor Yamaha, Inovasi dan Kualitas di Setiap Jalan
BACA JUGA:23 Calon Provinsi Baru di Pulau Sumatera Siap Mekar, Berikut Wilayah dan Ibu Kotanya
Isu 44 Menteri Belum Pasti
Terkait jumlah kursi kabinet, Dasco membantah adanya keputusan final terkait jumlah kementerian yang disebut mencapai 44 kursi.
Menurutnya, hal itu masih dalam tahap simulasi, dan hingga kini belum ada pertemuan antara ketua partai koalisi untuk membahas susunan menteri.
"Belum ada pertemuan khusus. Kita juga masih melakukan simulasi, jadi belum ada keputusan soal jumlah maupun nama-nama yang akan masuk ke kabinet," jelas Dasco.
Kabinet Prabowo-Gibran diperkirakan akan rampung disusun sekitar H-5 sebelum pelantikan.(*)