8 Ciri Infeksi Setelah Cabut Gigi yang Perlu Diketahui

8 Ciri Infeksi Setelah Cabut Gigi yang Perlu Diketahui --

    Jangan merokok.

Setelah 24 jam setelah prosedur cabut gigi, bilas mulut secara perlahan dengan campuran air hangat atau garam untuk membantu dalam menghilangkan bakteri.

Usahakan untuk selalu menjaga kebersihan mulut, terutama area gigi yang baru saja dicabut.

Hubungi Dokter Ini Jika Mengalami Gejala Infeksi setelah Cabut Gigi

Jika kamu mengalami gejala tidak nyaman dan curiga mengalami infeksi setelah cabut gigi, kamu bisa berkonsultasi dengan dokter gigi di Halodoc.

Mereka bisa memberikan saran perawatan yang tepat untuk menangani kondisi ini serta meresepkan obat yang mungkin kamu perlukan. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan