Tabrakan 2 Kendaraan Sebabkan 7 Penumpang Luka-Luka

Kecelakaan di Jalinsum Selangit melibatkan Toyota Calya dan truk Colt Diesel, mengakibatkan tujuh korban luka-luka. Foto: Polres Mura.--
“Pengendara harus memperhatikan kecepatan dan memastikan tidak berpindah lajur secara mendadak untuk menghindari potensi kecelakaan,” tambah petugas tersebut.
BACA JUGA:Istri Pejabat di OKU Selatan Minta Keadilan
BACA JUGA:Sepekan Kabur dari Lapas Kayuagung, Herli Akhirnya Tertangkap
Diwartakan, untuk kondisi para korban, saat ini dilaporkan stabil dan masih dalam perawatan medis di Rumah sakit Ar Bunda kota Lubuklinggau.
Untuk dua kendaraan yang terlibat lakalanta, saat ini sudah dievakuasi dan diamankan pihak kepolisian. (*).