Wae Rebo Kembali Dibuka! Negeri di Atas Awan Siap Sambut Wisatawan Lagi
Editor: Arul
|
Sabtu , 01 Mar 2025 - 11:00

Destinasi wisata unggulan di Kabupaten Manggarai, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) ini resmi menerima kunjungan kembali mulai 10 Maret 2025.-ist-
Pembukaan kembali Wae Rebo menjadi angin segar bagi sektor pariwisata di NTT. Dengan cuaca yang kembali bersahabat, para wisatawan kini bisa kembali menikmati keindahan Negeri di Atas Awan yang telah lama dinantikan. **