Newcastle Bisa Finis Empat Besar

Bruno Guimaraes. Foto: Sebastian Frej/MB Media/Getty Images--

Bruno juga menyoroti peran suporter dalam pertandingan nanti. Baginya, ini seperti Piala Dunia dab ingin mencetak sejarah untuk klub ini. Sudah terlalu lama para fans menunggu trofi.

Selain itu, Bruno juga memberikan pujian tinggi kepada Alexander Isak yang menurutnya saat ini adalah striker terbaik di dunia.

BACA JUGA:Ugarte Bisa Main Lawan Real Sociedad?

"Saat ini, Isak adalah striker terbaik di dunia. Lini tengah kami juga menjadi kekuatan utama kami," tutup Bruno. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan