Jadwal dan Lokasi SKD PKN STAN 2024: Pastikan Anda Tidak Terlambat!
Doc/Foto/Ist--
REL,EMPATLAWANG.BACAKORAN.CO.ID - Rangkaian seleksi masuk Politeknik Keuangan Negara (PKN) Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) 2024 memasuki tahap Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang akan digelar pada 1-5 Agustus 2024.
Dalam pengumuman resmi NOMOR PENG-65/PKN/2024, dijelaskan bahwa waktu pelaksanaan SKD mengacu pada zona waktu setempat yang dibagi menjadi empat sesi di hari Senin, Kamis, Sabtu, Jumat, dan Minggu.
Perlu diperhatikan, setiap peserta yang terlambat atau salah masuk lokasi ujian tidak diizinkan mengikuti ujian hingga bisa dinyatakan gugur. Oleh karena itu, perhatikan jadwal dan lokasi SKD PKN STAN berikut dengan seksama!
BACA JUGA:120.725 Peserta Ikuti SKD Sekolah Kedinasan 2024: Begini Cara Cek Hasil dan Unduh Sertifikat
Jadwal SKD PKN STAN 2024
Pelaksanaan SKD PKN STAN 2024 dilaksanakan pada 1-5 Agustus 2024. Adapun pembagian waktu pelaksanaan adalah sebagai berikut:
Hari Kamis, Sabtu, Minggu, dan Senin
- Sesi 1:
- 06.30 - 08.00: Registrasi, penitipan barang, body checking, hingga perpindahan peserta ke ruang ujian
- 08.00 - 09.40: Pelaksanaan ujian SKD
- Sesi 2:
- 09.00 - 10.30: Registrasi, penitipan barang, body checking, hingga perpindahan peserta ke ruang ujian
- 10.30 - 12.10: Pelaksanaan ujian SKD
- Sesi 3: