Dengan demikian, Kaesang Pangarep dipastikan batal maju dalam Pilgub Jawa Tengah sebagai calon Wakil Gubernur mendampingi Ahmad Luthfi.
Menteri Hukum dan HAM, Supratman Andi Agtas, sebelumnya juga telah menegaskan bahwa pemerintah tidak merencanakan penerbitan Perppu Pilkada, menyebut narasi yang berkembang terkait hal tersebut sebagai sesuatu yang berlebihan.
BACA JUGA:Nama Mulyono Jadi Trending Topic: Asal Muasal dan Sejarah Nama Joko Widodo
Keputusan ini menjadi sorotan mengingat pengaruh putusan MK terhadap dinamika politik lokal dan nasional, termasuk nasib Kaesang yang sempat diproyeksikan untuk berkarir di kancah politik daerah.
Kategori :