Kenali Ultra-Processed Food dan Dampaknya bagi Kesehatan

Jumat 27 Sep 2024 - 21:04 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

 

    Makanan yang tidak atau minimal diproses.

    Bahan masakan yang diproses

    Makanan yang diproses.

    Makanan ultraproses.

 

  

 

Contoh makanan ultra-processed food

Contoh makanan ultraproses meliputi berbagai produk yang sering ditemui di pasar swalayan atau restoran cepat saji. Berikut adalah beberapa contoh UPF.

 

 

 

Makanan ringan dalam kemasan: keripik kentang, kerupuk jagung, dan popcorn kemasan yang sudah diberi perasa.

 

Minuman manis: minuman bersoda, minuman energi, dan teh kemasan dengan tambahan gula dan pemanis buatan, serta jus buah yang bukan 100% buah, melainkan dengan tambahan gula atau bahan lainnya.

Kategori :