“Menu yang kami sediakan sangat bervariasi dan dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan gizi setiap kelompok sasaran,” jelas Dadan.
Program MBG: Komitmen untuk Indonesia Sehat
Program Makan Bergizi Gratis adalah bagian dari komitmen pemerintah untuk menciptakan masyarakat sehat dan produktif. Selain mendukung kesehatan, program ini juga diharapkan mampu meningkatkan partisipasi pelajar di sekolah dan memberikan perhatian khusus kepada ibu serta anak-anak.
BACA JUGA:4 Tradisi Suku Minangkabau yang Penuh Filosofi dan Kekayaan Budaya
BACA JUGA:Mengenal 3 Tradisi Suku Melayu yang Kaya Makna dan Filosofi
Pelaksanaan yang serentak di seluruh provinsi menegaskan pentingnya kerja sama antara pemerintah pusat dan daerah untuk memastikan keberhasilan program ini.***