Kuliah Gratis dengan Ikatan Dinas! Ini 23 Perguruan Tinggi yang Wajib Kamu Tahu

Senin 24 Mar 2025 - 13:00 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Adi Candra

10. Multi Media Training Center (MMTC)

Berlokasi di Yogyakarta dan berada di bawah Kementerian Kominfo.

BACA JUGA:Mulai Hari Ini! Diskon Tol Trans Jawa dan Trans Sumatera Berlaku, Cek Tarif dan Saldo e-Toll Anda

Pendaftaran di www.mmtc.ac.id.

11. Politeknik Kesehatan (POLTEKKES) Surabaya

Fokus pada pendidikan tenaga kesehatan.

Info lebih lanjut di www.poltekkesdepkes-sby.ac.id.

12. Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi

Berlokasi di Bandung dan dikelola oleh Lembaga Administrasi Negara.

Info lengkap di www.lan.go.id.

13. Sekolah Tinggi Manajemen Industri Jakarta

Berlokasi di Jakarta Pusat dengan spesialisasi di bidang industri.

Informasi di www.stmi.ac.id.

14. Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung

Fokus pada industri pariwisata dan perhotelan.

Info lebih lanjut di www.stp-bandung.ac.id.

Kategori :