3 Kebaikan Puasa bagi Diabatesi yang Menjalaninya

Jumat 29 Mar 2024 - 23:59 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

hindari konsumsi makanan yang digoreng dengan minyak berlebih, seperti gorengan, dan

jangan makan berlebihan.

3. Berolahraga

Olahraga saat puasa nyatanya juga membawa manfaat, termasuk untuk pasien diabetes.

Bulan puasa bukan berarti menjadi alasan Anda untuk mangkir dari aktivitas fisik yang menyehatkan.

Hal tersebut bisa dilakukan pada malam hari, setelah tarawih atau sesaat sebelum berbuka puasa.

Selain itu, Anda bisa memperhatikan beberapa hal ini ketika ingin berolahraga saat puasa:

Bagi para pasien diabetes tipe 2, pilihlah olahraga ringan hingga sedang.

Hindari olahraga yang berlebihan saat sedang berpuasa bagi penderita diabetes yang menjalani pengobatan insulin dan sulfonilurea.

Bagaimana? Asalkan ada kemauan, pastinya akan ada jalan. Sungguh sayang bukan melewatkan berbagai manfaat yang puasa untuk penyandang diabetes?

Sebelum menjalankan puasa, ada baiknya agar Anda berkonsultasi dengan dokter terlebih dulu dan mengikuti petunjuk menjalankan puasa yang benar sesuai arahan dokter. (*)

Kategori :