Berat Badan Bisa Turun karena Stres, Ini Alasannya

Ilustrasi--

 

Dari segi kesehatan mental, stres berat bisa meningkatkan berbagai gangguan mental, seperti gangguan kecemasan dan depresi.

 

 

 

Sedangkan pada aspek fisik, stres dapat meningkatkan risiko penyakit kardiovaskular, memperburuk gejala penyakit tertentu, serta meningkatkan atau menurunkan berat badan.

 

Kenapa berat badan bisa turun karena stres?

Stres memang tidak menyebabkan penurunan berat badan secara langsung, tetapi melalui beberapa cara berikut.

 

1. Penurunan nafsu makan

 

 

Studi yang diterbitkan dalam jurnal Cureus (2018) menyebutkan bahwa stres kronis memang meningkatkan nafsu makan. Namun, stres akut justru akan menurunkannya.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan