8 Cara Jitu agar Suka Makan Sayur Tanpa Rasa Terpaksa
Ilustrasi--
3. Pilih sayur yang warna-warni
Cara agar suka makan sayur selanjutnya adalah dengan memilih sayur yang beraneka warna. Selain rasanya, penampilan makanan ikut memengaruhi nafsu makan kita.
Anak-anak biasanya suka dengan hal yang berwarna-warni. Coba usahakan untuk memasukkan beragam sayur warna-warni demi memanjakan mata.
Misalnya, warna putih dari taoge, warna hijau dari daun singkong, dan warna oranye dari wortel.
Ketiga sayuran ini bisa diberikan bumbu kacang atau bumbu urap gurih untuk membuat rasanya juga semakin enak.