11 Penyebab Sakit Kepala di Belakang Mata

Ilustrasi--

 

Gejala yang paling umum terjadi jika seseorang mengalami sakit kepala cluster adalah serangan sakit kepala yang muncul secara tidak menentu dan susah ditebak.

 

Kadang beberapa bulan bisa bebas tanpa sakit kepala, tapi kadang muncul secara periodik selama beberapa waktu.

 

10. Sakit kepala tengang

Tension headaches, yang berarti sakit kepala tegang, juga bisa ditandai dengan gejala berupa sakit kepala di bagian belakang mata.

 

Selain gejala tersebut, kondisi ini juga bisa menimbulkan sensasi tertekan pada dahi.

 

Kondisi ini bisa dipicu oleh stres, kurang tidur, berkendara jarak jauh, postur tubuh yang buruk, atau terlalu lama menatap layar elektronik.

 

11. Glaukoma sudut tertutup

Glaukoma terjadi saat adanya cairan yang menumpuk di dalam mata dan bisa menyebabkan kerusakan saraf optik.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan