Air Terjun Kapas Biru: Pesona Tersembunyi di Lumajang yang Bak Negeri Kahyangan

--
Bagi yang ingin menikmati keindahan Air Terjun Kapas Biru, berikut adalah tarif masuk yang harus disiapkan:
Tiket masuk: Rp 10.000 per orang
Parkir sepeda motor: Rp 5.000
Parkir mobil: Rp 10.000
Bagi yang ingin berkemah, pengunjung wajib menyewa pemandu dengan tarif Rp 150.000 untuk maksimal 10 orang (dengan 2 pemandu). Selain itu, tarif tambahan untuk camping adalah:
Parkir inap sepeda motor: Rp 10.000
Parkir inap mobil: Rp 20.000
Tiket masuk camping (2 hari): Rp 20.000
BACA JUGA:Menakjubkan! Javanica Park Muntilan, Wisata Bernuansa Bali yang Instagramable
Jam Operasional dan Tips Berkunjung
Air Terjun Kapas Biru dibuka setiap hari dengan jam operasional sebagai berikut:
Buka pukul 08.00 WIB – 15.00 WIB
Setelah pukul 15.00 WIB, pengunjung tidak diizinkan turun
Pukul 17.00 WIB, pengelola akan menjemput wisatawan yang belum naik
Bagi yang berencana berkunjung, disarankan untuk: