Misteri Masjid Tertua di Jawa! Peninggalan Syekh Maulana Malik Ibrahim Masih Kokoh
Editor: Arul
|
Rabu , 12 Mar 2025 - 12:30

Siapa sangka, masjid ini diyakini sebagai masjid tertua di Pulau Jawa yang berdiri sejak zaman Sunan Syekh Maulana Malik Ibrahim, salah satu penyebar Islam di pesisir utara Jawa. -ist-