Pemerintah Dorong Pendanaan Non-APBN untuk Percepat Pembangunan Jalan Tol
Editor: Edo
|
Sabtu , 12 Apr 2025 - 08:00

Ilustari foto.--
BACA JUGA:Nekat Masuki Pulau Terlarang, Turis Amerika Ditangkap Usai Kunjungi Suku Sentinel
“Pembangunan tidak boleh berhenti hanya karena keterbatasan anggaran. Kita harus kreatif mencari sumber pendanaan baru tanpa membebani APBN,” tegas Dody.
Saat ini, Kementerian PU tengah menetapkan prioritas terhadap sejumlah proyek jalan tol yang dinilai strategis.
Langkah ini disertai dengan pendalaman data teknis dan finansial agar proses pembiayaan berjalan akurat dan berkelanjuta.***