2 Hari Tenggelam Warga Muratara Ditemukan Mengambang

Petugas mengevakuasi jenazah Syahril yang 2 hari tenggelam di sungai Rupit. Foto: basarnas sumsel.--

Proses evakuasi sudah dilakukan dan tim sudah menyerahkan jenazah korban ke pihak keluarga sekitar pukul 09.30 WIB. BPBD Muratara mengimbau, agar masyarakat tetap waspada dan berhati hati saat beraktivitas di aliran sungai.

"Karena saat ini aliran sungai sedang meningkat," ujarnya.

Sementara itu, warga Maur Ramadhan warga Desa Maur, mengungkapkan jika penemuan jenazah itu diperbatasan wilayah Desa Maur dan Beringin Rupit. 

"Ketemu di deresan palak bingin, desa Bingin Rupit perbatasan dengan maur," katanya.

Korban ditemukan dalam posisi terlentang di tepian aliran sungai, lalu di ikat warga menggunakanbtali tambang agar tidak hanyut dan ditutupi kain di bagian badan.

"Sudah dibawa tim BPBD ke Karang Jayo," timpalnya. (pad)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan