7 Kuliner Jepang Terbaik di Kota Kasablanka yang Harus Dicoba
7 Kuliner Jepang Terbaik di Kota Kasablanka yang Harus Dicoba. (Poto: ist/ist)--
Kimukatsu dikenal dengan katsu premium berlapis tepung roti yang renyah di luar dan lembut di dalam. Pelanggan dapat memanggang daging dan meracik bumbu sendiri.
BACA JUGA:Menggoda Selera di Bangka Belitung: 5 Restoran Menyajikan Kuliner Khas yang Enak dan Lezat
- Alamat: Jl. Raya Casablanca No.88 22, RT.16/RW.5, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan
- Jam Buka: Setiap hari, pukul 10.00-21.30 WIB
- Harga: Mulai dari Rp70 ribu
4. Zenbu Resto
Zenbu Resto terkenal dengan hidangan khas Mozaru, seperti Chicken Mozzaru dan omurice dengan nasi bumbu kari dan telur lembut.
- Alamat: Mall Kota Kasablanka Lantai UG, Jl. Raya Casablanca No.88 FSU01, RT.14/RW.5, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan
- Jam Buka: Setiap hari, pukul 10.00-22.00 WIB
- Harga: Mulai dari Rp60 ribu
5. Ikkudo Ichi
Ikkudo Ichi menyajikan berbagai jenis ramen, termasuk Tori Aka Ramen dengan mi berwarna hitam dan Tori Signature Ramen untuk pilihan yang tidak terlalu pedas.
BACA JUGA:Selama Ramadhan, Usaha Hiburan Malam dan Restoran Diatur
- Alamat: Kota Kasablanka Lantai LG-16A, Mall Jl. Raya Casablanca No.88, RT.14/RW.5, Menteng Dalam, Kota Jakarta Selatan
- Jam Buka: Setiap hari, pukul 10.00-22.00 WIB