Menikmati Liburan Keluarga di Padang Panjang: 17 Destinasi Wisata yang Wajib Dikunjungi!.
Wisata Padang Sumatra barat.-Poto.ist.-
- Tiket masuk: Gratis.
12. Pasar Kuliner Padang Panjang
- Menawarkan berbagai makanan khas daerah.
- Lokasi: Lapangan Kantin Jalan Perintis Kemerdekaan, Kelurahan Balai-Balai.
- Jam buka: 16.00 - 03.00 WIB.
13. Sate Mak Syukur
- Warung sate yang terkenal di Jalan Sutan Syahrir No. 250.
- Jam buka: 09.00 - 21.00 WIB.
- Harga: Rp30.000 per porsi.
14. Roti Tenonk
- Roti digoreng dengan berbagai topping di Jl. Bandar Purus street No.61.
- Jam buka: 10.00 - 22.00 WIB.
BACA JUGA:Pj Wako Lantik Pejabat Administrator, Pengawas dan Fungsional
15.Pondok Lamang & Kawa Daun Pak Pangeran
- Tempat makan tradisional dengan meja lesehan di Jalan Simpang Aia Angek Koto Baru.