7 Cara Mengajarkan Anak Supaya Mau Gosok Gigi Teratur

Ilustrasi - Gosok Gigi.--

REL , BACAKORAN.CO - Mengajak anak gosok gigi sering kali menjadi tantangan tersendiri bagi orang tua. Padahal, cara terbaik untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut adalah dengan melakukannya sedini mungkin. Lantas, adakah tips khusus untuk mengajarkan anak gosok gigi?

Tips mengajarkan anak gosok gigi.

Anak-anak harus menggosok gigi minimal dua kali sehari, yaitu pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur, menggunakan pasta gigi yang mengandung fluoride untuk mencegah gigi berlubang.

Gigi perlu mendapat perawatan sejak kemunculan pertamanya, sehingga orang tua harus mulai menyikat sejak gigi pertama anak tumbuh.

Kemudian, waktu anak mulai sikat gigi biasanya adalah saat berusia 2—3 tahun. Bantu anak sikat gigi sampai usia 7-8 tahun hingga motorik halusnya sudah cukup baik.

Ketika Anda sudah harus mulai mengajarkan anak gosok gigi, cobalah beberapa tips berikut untuk memudahkannya.

 BACA JUGA:Taksi Kemudi

BACA JUGA:Salurkan Makanan Bergizi untuk Siswa SDN 6 Talang Padang

1. Biarkan anak memilih sikat dan pasta gigi sendiri

Selain memiliki bulu yang lebih lembut dan renggang, jenis sikat gigi anak biasanya didesain dalam bentuk lucu supaya lebih menarik. 

Nah, karena selera Anda dengan mereka mungkin berbeda, biarkan anak-anak memilihnya sendiri.

Tidak hanya itu, pasta gigi khusus anak biasanya memiliki rasa buah-buahan dan tidak meninggalkan sensasi pedas. Lagi-lagi, biarkan mereka memilih sendiri sesuai keinginannya.

Dengan sikat dan pasta gigi yang dipilih sendiri, anak-anak diharapkan memiliki kesenangan dan motivasi tersendiri untuk sikat gigi.

2. Ajak gosok gigi bersama

Tag
Share