Gangguan fungsi kekebalan tubuh
Gangguan fungsi tiroid
Gangguan fungsi otak
Lalu bagaimana supaya tidak terkena BPA?
Untuk membatasi terkena bahan BPA, anda perlu melakukan hal-hal berikut ini :
Jangan memanaskan, merebus, atau memasukan wadah plastik dalam dalam microwave . Suhu tinggi dapat menyebabkan wadah mengeluarkan BPA yang bisa menempel pada makanan atau minuman Anda.
Periksa kode daur ulang (recycle codes) pada wadah plastik. Jika dikatakan recycle code 3 atau 7 biasanya menunjukan bahan BPA.
Kurangi penggunaan makanan berkaleng.
Gunakan bahan dari gelas atau kaca sebagai wadah makanan atau minuman panas. (*)
Kategori :