10 Masalah Ibu Menyusui yang Umum Terjadi

Senin 12 Aug 2024 - 20:00 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

3. Mastitis

Mastitis adalah keluhan yang kerap terjadi pada ibu menyusui yang ditandai dengan adanya peradangan pada payudara.

 

Kondisi ini dapat disebabkan oleh penumpukan ASI, misalnya karena saluran ASI yang tersumbat sehingga jaringan payudara pun meradang.

 

Ketika payudara meradang, tidak menutup kemungkinan dapat berkembang menjadi infeksi akibat pertumbuhan bakteri pada jaringan tersebut.

 

4. Infeksi jamur

Infeksi jamur yang terjadi selama menyusui bisa muncul di mulut bayi maupun payudara ibu, khususnya di area puting.

 

Meski tidak selalu dialami oleh setiap ibu, infeksi jamur merupakan salah satu keluhan ibu menyusui yang tidak boleh diremehkan.

 

Masalah pada ibu menyusui satu ini dapat ditandai dengan puting kering dan pecah-pecah,  terkelupas, melepuh, bahkan timbul rasa nyeri.

 

5. Payudara besar sebelah

Keluhan yang biasanya dirasakan oleh ibu menyusui yang selanjutnya adalah payudara yang besar sebelah.

Kategori :

Terkait

Rabu 07 Feb 2024 - 21:14 WIB

Bubur Ibadah