Harga Emas Antam dan UBS Hari Ini, 31 Desember 2024: Tren Turun di Akhir Tahun

Selasa 31 Dec 2024 - 14:00 WIB
Reporter : Edo
Editor : Edo

REL,BACAKORAN.CO - Harga emas kembali menjadi perhatian penghujung tahun 2024. Setelah sempat mencatat rekor harga tertinggi hingga Rp 1,5 juta per gram, emas kini mengalami penyesuaian harga. Berikut adalah rincian terbaru harga emas Antam dan UBS, berdasarkan data yang dirilis melalui laman Logammulia.com.

BACA JUGA: 8 Negara yang Siap Membayar ratusan Juta Demi Warga Baru

BACA JUGA: Industri Khawatirkan Banjir Impor Murah Dibanding Kenaikan PPN

Harga Emas Antam per 31 Desember 2024

1 gram : Rp 1.515.000 (turun Rp 13.000 dari sebelumnya Rp 1.528.000)

Pembelian kembali : Rp 1.365.000 per gram (turun Rp 13.000)

Harga per Pecahan Emas Antam:

0,5 gram: Rp 820.000

1 gram: Rp 1.567.000

2 gram: Rp 3.071.000

5 gram: Rp 7.601.000

10 gram: Rp 15.145.000

25 gram: Rp 37.733.000

50 gram: Rp 75.384.000

100 gram: Rp 150.688.000

Kategori :